Domino's Pizza merupakan salah satu rumah makan cepat saji yang menawarkan menu utama berupa makanan khas Italia, Pizza. Meski menjual Pizza, nyatanya perusahaan ini adalah milik orang Amerika, didirikan beberapa tahun silam dan masuk ke Indonesia sejak tahun 2008.
Sebelumnya Domino's Pizza terkenal dengan sistem penjualan melalui pengiriman, sehingga jarang ada yang makan langsung di gerai miliknya. Namun sejak tahun 2010, mereka mulai membuka gerai di beberapa tempat di dunia, termasuk di Indonesia tentunya.
Yang cukup menarik dari sistem pengiriman pesanan pizza di Domino's adalah kecepatan pelayanan mereka yang diklaim kurang dari setengah jam, tentu saja ini menjadi salah satu keunggulan mereka karena banyak orang yang menginginkan pesanannya cepat sampai.
Domino's Pizza menyediakan beberapa jenis pizza dengan ukuran kecil, mereka sepertinya mengincar kelas menengah ke bawah yang membutuhkan pizza dengan harga yang cukup murah. Beberapa menu yang tersedia bahkan harganya tidak sampai Rp 20.000, 00, murah banget jika dibandingkan dengan pesaingnya.
Berikut ini adalah daftar harga menu Domino's pizza terbaru dan terlengkap yang bisa anda dapatkan :
Menu premium pizza
- Classic hand tossed : s Rp 42.000, 00 / m Rp 85.000, 00 / L Rp 110.000, 00
- Fresh Pan Pizza : Rp 90.000, 00
- Crunchy Thin Crust : Rp 90.000, 00
- Stuffed Cheesse n'crust : Rp 95.000, 00
- New York crust : Rp 130.000, 00
- Double Decker : Rp 140.000, 00
- Veggie Mania : Rp 73.000, 00
- Hawaiian Turkey : Rp 70.000, 00
- Shrimp Mayo : Rp 75.000, 00
- Hawaiian Chicken : Rp 72.000, 00
- Regular Hot Beef Pep Feast : Rp 72.000, 00
- Meatzza : Rp 76.000, 00
- Beef Mushroom BBQ : Rp 70.000, 00
- Chicken BBQ : Rp 70.000, 00
Untuk menu lainnya bisa anda lihat di gambar berikut ini :
Jangan Lupa Save link blog / tulis email langganan di bawah untuk mendapatkan informasi terbaru seputar smartphone, komputer dan internet Gratis. Sider Tekno
EmoticonEmoticon